0 items
-
Anda belum membeli barang apapun
Aku berada di tempat baru, suasana baru, teman baru, kehidupan baru. Baru itu indah, baru itu nikmat, baru itu menyenangkan, baru itu berbeda. Di tempat ini, aku berada di antara mereka yang beragam, dari berbagai daerah dan golongan. Meskipun begitu, kami masih satu negara dan satu agama. Agama Islam. Mungkin inilah yang dinamakan pluralisme Islam, bukan pluralisme agama. Aku tak tahu mana yang lebih sulit menghadapi pluralisme agama atau pluralisme Islam.
***