Perempuan tak butuh panggung, seperti itulah yang sebenarnya harus digambarkan danĀ diaplikasikan. Sejatinya perempuan itu memiliki kodrat yang bisa diartikan harus berada di lingkungan rumah dan memanajemen rumah tangga, karena apabila mengurus sesuatu yang di luar kodratnya bisa berantakan. Namun justru ada pandangan yang mengatakan bahwa di rumah saja sudah bisa memanajemen dengan baik apalagi di luar. Maka dari itu banyak tokoh inspiratif justru berasal dari perempuan.
Namun dalam kata Perempuan tak butuh panggung di sini, bisa diartikan bahwa sebenarnya bahkan perempuan hanya melakukan sedikit kebaikan atau kesalahan, perempuan bisa mendapatkan panggungnya sendiri. Dalam hal ini justru panggung yang mencari perempuan. Tidak sedikit film, novel, atau lagu mengangkat kisah perempuan yang kuat meskipun dalam lirik atau ceritanya perempuan itu berada di rumah.
Produk Terkait
Dongeng Saka Pabaratan
Rp. 39.000
Meretas Simfoni
Rp. 45.000
Parade Cahaya
Rp. 43.000
Mengiring Lara
Rp. 40.000